Pengawasan Internal Perspektif Maqāṣid Al-Syarīʻah (Analisis Peraturan Pemerintah No. 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah)

Jabbar Sabil, Rizkaul Hasanah, Arifin Abdullah

Abstract


Abstrak: Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui bagaimana perspektif maqāṣid al-syarīʻah terhadap pengawasan internal yang terkandung dalam Peraturan Pemerintah No. 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Intern Pemerintah. Penelitian dilakukan dengan metode penelitian kepustakaan dengan pendekatan yuridis-normatif yang dipadukan dengan pendekatan maqāṣidī. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengawasan internal secara maqāṣid al-syarīʻah, dianggap sebagai bagian dari al-maṣlaḥah al-ḥājjiyyah, dan berfungsi sebagai wasā‟il (sarana). Pengawasan internal merupakan sarana untuk memudahkan penyelenggaraan pelayanan publik supaya dapat berjalan sesuai dengan aturan yang telah Allah tetapkan. Pengawasan internal merupakan bagian dari pemeliharaan agama dan harta dalam wujud pelaksanaan amar makruf nahi mungkar dan pertanggung  jawaban  terhadap  amanah  serta  pemeliharaan  atas  harta  umum  (public  fund). Sehingga dapat disimpulkan bahwa secara umum konsep pengawasan internal yang diamanahkan dalam Peraturan Pemerintah tersebut telah sesuai dengan apa yang diinginkan oleh syarak, hanya saja masih harus dilakukan penyempurnaan pada sistem pengawasannya agar apa yang diinginkan oleh syarak dapat terimplementasi dengan baik.

Abstract: The aim of the research is to find out how the perspective of maqāṣid al-syarīʻah towards internal supervision contained in Government Regulation No. 60 of 2008 About the Government Internal Control System. The study was conducted with a literature research method with a juridical-normative approach combined with the maqāṣidī approach. The results showed that internal supervision by maqāṣid al-syarīʻah, was considered as part of al-maṣlaḥah al-jiājjiyyah, and functioned as wasā'il (means). Internal supervision is a means to facilitate the implementation of public services so that they can run according to the rules that God has set. Internal supervision is part of the maintenance of religion and assets in the form of the implementation of amar makruf nahi mungkar and accountability for the mandate and maintenance of public assets (public funds). So it can be concluded that in general the concept of internal supervision mandated in the Government Regulation is in accordance with what is desired by the sharak, only that improvements must be made to its monitoring system so that what is desired by the sharak can be implemented properly.


Keywords


Pengawasan Internal, Maqāṣid Al Syarīʻah

Full Text:

PDF

References


Ahmad, J. bin. (2006). Jaribah bin Ahmad, Fikih Ekonomi Umar bin Al-Khathab (terj. Asmuni Solihan Zamakhsyari). Khalifa.

Al-Fairuzabadi, M. B. Y. (n.d.). Al-Qamus Al-Muhith. Maktabah An-Nuri.

Al-Mawardi, I. (2006). Al-Ahkam As-Sulthaniyyah: Hukum-Hukum Penyelenggaraan Negara Dalam Islam. Darul Falah.

Al-Yūbī, M. S. ibn A. ibn M. (1998). Maqāsid al-Syari’ah al-Islāmiyyah. Dār al-Hijrah.

Bakri, A. J. (1996). Konsep maqashid syari’ah menurut al Syatibi. Raja Grafindo Persada.

Dahlan Tamrin. (2007). Filsafat Hukum Islam. UIN Malang Press.

Djazuli, A. (2007). Fiqh Siyasah: Implementasi Kemaslahatan Umat Dalam Rambu-Rambu Syariah. Kencana.

Fathoni, A. (2009). Organisasi dan Manajemen Sumber Daya Manusia. Rineka Cipta.

Gil Courtemanche. (1986). New Internal Audit. John Wiley & Sons.

Hamka. (2007). Tafsir Al-Quran, Jilid 4. Pustaka Nasional.

Haris Herdiansyah. (2012). Metode Penelitian Kualitatif Untuk Ilmu-Ilmu Sosial. Salemba Humanika.

Henry Faizal Noor. (2008). Ekonomi Manajerial. Raja Grafindo Persada.

Humas BPKP Riau. (n.d.). Urgensi Kapabilitas APIP dalam Mengawal Kinerja Pemerintah.

M. Manulang. (1996). Dasar-dasar Manajemen. Ghalia Indonesia.

Menteri Ini Kritik Independensi Auditor Intern Pemerintah. (n.d.). Retrieved June 12, 2014, from https://finance.detik.com/read/2014/06/12/125801/2606229/4/menteri-ini-kritik-independensi-auditor-intern-pemerintah

Muhammad, F. (1989). Alwan, Al-Qiyam al-Ḍaruriyyah wa Maqāṣid al-Tasyrī‟ al-Islāmī. al Hay‟āh al-Miṣriyyah.

Quthb Ibrahim Muhammad. (2002). Kebijakan Ekonomi Umar Bin Khattab. Pustaka Azzam.

Republik Indonesia, Peraturan Pemerintah No. 60/2008 Tentang Sistem Pengendalian Internal Pemerintah, Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 127.

Sinn, A. I. A. (2013). Manajemen Syariah: Sebuah Kajian Historis Dan Kontemporer. PT Raja Grafindo Persada.

Syahatah, H. H. (2005). Perlindungan Aset Publik dalam Perspektif Hukum Islam. Amzah.

Tjandra, W. R. (2008). Hukum Administrasi Negara. Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

Wahbah Az Zuhaili. (2013). Tafsir Al Munir jilid 2. Gema Insani Press.

Zein, M. M. (2013). Menguasai Ilmu Ushul Fiqh: Apa dan Bagaimana Hukum Islam Disarikan dari Sumber-sumbernya. Pustaka Pesantren.




DOI: http://dx.doi.org/10.22373/jms.v20i2.6518

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Media Syari'ah



Media Syari'ah : Wahana Kajian Hukum Islam dan Pranata Sosial has been indexed by:

 

All papers published in Media Syari'ah : Wahana Kajian Hukum Islam dan Pranata Sosial are licensed under a  Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.